Bunda Sri Tanti Angkara Jelaskan Progamnya Untuk Pemuda di Kotamobagu

Kamis, 4 Juli 2024 - 15:08 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTAMOBAGU – Kian banyak di perbincangkan Bunda Sri Tanti Angkara (STA) yang nantinya akan ikut dalam kontestasi di pilwako mendatang, Kamis, (04/07/2024) telah mengadakan kegiatan konversi pers dan diskusi.

Di mana pada kesempatan tersebut, Bunda di tanyai pemuda soal program unggulan untuk para generasi muda khususnya, jika memang insyaAllah terpilih sebagai wakil walikota Kotamobagu di ke depannya.

“Apa program unggulan Bunda untuk generasi muda, jika memang insyaAllah terpilih sebagai wakil walikota kedepannya,” ucap seorang pemuda.

Pertanyaan dari pemuda itu dijawab sangat indah oleh Bunda dengan mengatakan bahwa beliau adalah seorang ibu yang pastinya jika memang insyaAllah terpilih sebagai wakil walikota Kotamobagu, akan memprioritaskan kepentingan generasi muda, sebagaimana seorang ibu yang selalu memperhatikan anak-anaknya.

“Bunda adalah seorang ibu, pastinya jika memang terpilih sebagai wakil walikota Kotamobagu, akan memprioritaskan kepentingan generasi muda, sebagaimana seorang ibu yang selalu memperhatikan anak-anaknya” jelas Bunda.

Tidak hanya itu, Bunda juga menyampaikan bahwa hampir di setiap kelurahan/desa, memiliki lapangan bola serta masih banyak yang menjadi wadah dari generasi muda untuk mengembangkan potensi mereka. (San)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lapangan Bonobokon Molinow Saksi Kemenangan Paslon NK – STA Tanggal 27 November
Adu Gagasan di Debat Publik Kedua, NK-STA Kuasai Panggung
Perhatikan Kesejahteraan Petani, Pasangan NK – STA Hadirkan ‘Bank Tani’
YSK-Victory Dapat Dukungan Dari Komunitas Penambang di Bolmong
Tak Muluk-Muluk, Visi-Misi NK – STA Lebih Prioritaskan Kesejahteraan Rakyat
Serap Keluhan dan Aspirasi Warga, NK-STA Hadirkan Solusi Untuk UMKM
NK-STA Bakal Fokus Bangun Infrastruktur Olahraga di Kotamobagu
Nomor Urut Satu, Oskar – Argo Optimis Menang di Pilkada Boltim
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 23:21 WITA

Lapangan Bonobokon Molinow Saksi Kemenangan Paslon NK – STA Tanggal 27 November

Minggu, 3 November 2024 - 00:12 WITA

Adu Gagasan di Debat Publik Kedua, NK-STA Kuasai Panggung

Jumat, 1 November 2024 - 00:58 WITA

Perhatikan Kesejahteraan Petani, Pasangan NK – STA Hadirkan ‘Bank Tani’

Senin, 21 Oktober 2024 - 00:38 WITA

YSK-Victory Dapat Dukungan Dari Komunitas Penambang di Bolmong

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 23:53 WITA

Tak Muluk-Muluk, Visi-Misi NK – STA Lebih Prioritaskan Kesejahteraan Rakyat

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Jaksa Kejari Kotamobagu Periksa Oknum Kadis di Bolmong

Sabtu, 21 Des 2024 - 04:43 WITA

BOLMONG

Diduga Beraroma Korupsi, Cabjari Dumoga Lidik Perkara Dana Desa

Selasa, 17 Des 2024 - 15:52 WITA

KOTAMOBAGU

Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi

Senin, 9 Des 2024 - 19:06 WITA