Tingkatkan Kinerja Lembaga, Kejari Kotamobagu Lantik Tiga Pejabat Kasubsi

Selasa, 15 Juli 2025 - 15:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BMRTIMES.COM, KOTAMOBAGU- Kejaksaan Negeri (Kejari) Kotamobagu melaksanakan pelantikan tiga pejabat baru untuk posisi Kepala Sub Seksi (Kasubsi) dalam upaya menyegarkan struktur organisasi dan meningkatkan kinerja lembaga.

Pelantikan berlangsung di aula kantor Kejari Kotamobagu pada Selasa, 15 Juli 2025, yang dipimpin langsung oleh Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Kotamobagu, Elwin Agustian Khahar.

Dalam sambutannya, Kajari menekankan pentingnya loyalitas terhadap pimpinan serta menjaga koordinasi dalam menjalankan tugas. “Loyalitas pada pimpinan itu sangat penting. Hormati pimpinan, karena pimpinan adalah pimpinan,” tegas Elwin.

Ia juga menyampaikan selamat kepada para pejabat yang dilantik, seraya menekankan bahwa jabatan yang kini mereka emban merupakan bentuk promosi dari institusi.

Adapun tiga pejabat baru yang dilantik yakni:

  1. Kadek Adi Amggara, SH sebagai Kasubsi II pada Bidang Intelijen
  2. Bunga M. Batalipu, SH, MH sebagai Kasubsi Prapenuntutan pada Seksi Tindak Pidana Umum
  3. Gracia Marchelia Tambajong sebagai Kasubsi Penyidikan dan Pengembalian Aset pada Seksi Pidana Khusus

Dan pelantikan ini diharapkan dapat mendorong semangat baru di lingkungan Kejari Kotamobagu dalam menjalankan tugas penegakan hukum secara profesional dan berintegritas.*

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Respons Arahan Mendagri, Wawali Rendy Mangkat Tegaskan Pemkot Siap Perkuat Pengamanan Nataru
Siap Wujudkan Penegakan Hukum Profesional, Satpol PP Kotamobagu Ikut Sosialisasi KUHP Baru Bersama APH
Komitment Jaga Ketertiban di Kotamobagu, WG – RVM Hadiri Pemusnahan Babuk Miras Ilegal
Dorong Kolaborasi Lima Unsur Penggerak Inovasi, IGA Kotamobagu 2025 Resmi
Pemkot Kotamobagu Matangkan Sistem Informasi Demografi
Wali Kota Weny Gaib dan Kajari Saptono Teken Kerja Sama Penerapan Pidana Kerja Sosial di Kotamobagu
SMPN 1 Kotamobagu Tampilkan Budaya dan Bahasa Inggris, Kadisdik: Ini Pembinaan Karakter Siswa
Pengurus Koperasi Merah Putih di Kotamobagu Ikuti Pelatihan Penguatan SDM
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 17 Desember 2025 - 15:01 WITA

Respons Arahan Mendagri, Wawali Rendy Mangkat Tegaskan Pemkot Siap Perkuat Pengamanan Nataru

Selasa, 16 Desember 2025 - 17:31 WITA

Siap Wujudkan Penegakan Hukum Profesional, Satpol PP Kotamobagu Ikut Sosialisasi KUHP Baru Bersama APH

Senin, 15 Desember 2025 - 17:16 WITA

Komitment Jaga Ketertiban di Kotamobagu, WG – RVM Hadiri Pemusnahan Babuk Miras Ilegal

Sabtu, 13 Desember 2025 - 17:10 WITA

Dorong Kolaborasi Lima Unsur Penggerak Inovasi, IGA Kotamobagu 2025 Resmi

Kamis, 11 Desember 2025 - 16:58 WITA

Wali Kota Weny Gaib dan Kajari Saptono Teken Kerja Sama Penerapan Pidana Kerja Sosial di Kotamobagu

Berita Terbaru

BOLMONG

Respons Cepat JRBM Bantu Tangani Luapan Sungai di Desa Bakan

Rabu, 24 Des 2025 - 16:30 WITA