Pj Abdullah Mokoginta Hadiri Rakor Bersama Forkopimda

Senin, 4 November 2024 - 17:02 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BMRTIMES.COM, KOTAMOBAGU – Penjabat (Pj) Wali Kota Kotamobagu, Abdullah Mokoginta., S.H., M.Si menghadiri rapat koordinasi (Rakor) forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) tahun 2024, D’Sabua Caffe, Kelurahan Motoboi Kecil, Senin, 04 November 2024.

Rakor Forkompinda tersebut membahas berbagai persiapan jelang pelaksanaan pilkada serentak, yang akan dilaksanakan pada Tanggal 27 November Tahun 2024 mendatang.

“Kegiatan ini adalah Rapat Forkopimda Kota Kotamobagu dalam rangka bagaimana menciptakan Pemilu Damai dan Aman di Kota Kotamobagu, apalagi ini sudah menjelang pelaksanaan Pemilu sudah dekat, termasuk pelaksanaan Debat Kandidat Terbuka tahap ketiga dapat senantiasa tetap dalam keadaan Aman. tadi juga dilaksanakan evaluasi kesiapan dari Bawaslu, KPU, dan Forkopimda, tentang bagaimana kesiapan menjelang Pemilu, dan Alhamdulillah semua siap dan mendukung untuk pelaksanaan Pemilu,” Kepala Badan Kesbangpol Kotamobagu Sitti Rafiqah Bora.

Lanjutnya, tim terpadu akan melakukan penertiban alat peraga kampanye (APK). “Tadi juga diinformasikan dari Bawaslu Kota Kotamobagu bahwa mulai besok akan dilaksanakan penertiban APK. Tim terpadu akan turun untuk mulai penertiban APK terutama pada jalan – jalan Protokol yang akan ditertibkan,” pungkasnya.

Turut hadir Ketua DPRD Kota Kotamobagu, Adrianus Mokoginta., S.E., Kapolres Kotamobagu, AKBP. Irwanto., S.I.K., M.H.,. Kepala Kejaksaan Negeri Kotamobagu, Elwin Agustian Khahar., S.H., M.H., Ketua Pengadilan Negeri Kotamobagu, Jifly. Z. Adam., S.H., M.H., Kasdim 1303 Bolaang Mongondow., Mayor. Arh. Achmad Janis, anggota Bawaslu Kota Kotamobagu, Arie Mokodompit, Sekertaris Daerah Kota Kotamobagu, Sofyan Mokoginta., S.H., M.E., para Asisten dan pimpinan OPD dilingkungan Pemerintah Kota Kotamobagu, serta Camat se – Kota Kotamobagu. (*)

Facebook Comments Box

Editor : Sandy Bawoel

Berita Terkait

Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi
Fokus Cegah Stunting di Setiap Desa, Pemkot Gelar Bimtek Kader Kesehatan
Peringatan Hari Guru Nasional ke-79 dan HUT Korpri ke-53 di Kotamobagu Berlangsung Khidmat
Pemerintah Kota Kotamobagu Sepakati Larangan Konvoi Pasca Hasil Pilkada
Buka Rakor TP-PKK Kotamobagu, Ini Yang Disampaikan Pj Wali Kota Abdullah Mokoginta
Bersama Dandim 1303 dan Kapolres, Pj Wali Kota Kotamobagu Pantau Suasana Pemungutan Suara
Pj Wali Kota Bersama Keluarga Salurkan Hak Pilih
Sekda Kotamobagu Ajak Pelaku Usaha Manfaatkan Kemudahan Perizinan Online
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 9 Desember 2024 - 19:06 WITA

Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi

Jumat, 29 November 2024 - 22:38 WITA

Fokus Cegah Stunting di Setiap Desa, Pemkot Gelar Bimtek Kader Kesehatan

Jumat, 29 November 2024 - 22:26 WITA

Peringatan Hari Guru Nasional ke-79 dan HUT Korpri ke-53 di Kotamobagu Berlangsung Khidmat

Kamis, 28 November 2024 - 22:50 WITA

Pemerintah Kota Kotamobagu Sepakati Larangan Konvoi Pasca Hasil Pilkada

Kamis, 28 November 2024 - 22:06 WITA

Buka Rakor TP-PKK Kotamobagu, Ini Yang Disampaikan Pj Wali Kota Abdullah Mokoginta

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Jaksa Kejari Kotamobagu Periksa Oknum Kadis di Bolmong

Sabtu, 21 Des 2024 - 04:43 WITA

BOLMONG

Diduga Beraroma Korupsi, Cabjari Dumoga Lidik Perkara Dana Desa

Selasa, 17 Des 2024 - 15:52 WITA

KOTAMOBAGU

Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi

Senin, 9 Des 2024 - 19:06 WITA