Tiga Sasana Boxing Camp di Kotamobagu Dapat Perhatian Benny Rhamdani

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 14:22 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BMRTIMES.COM, KOTAMOBAGU – Sejumlah atlet olahraga boxing atau tinju mendapat perhatian penuh dari Kepala BP2MI Benny Rhamdani. Suami tercinta dari Sri Tanti Angkara itu, tak tanggung-tanggung mengulurkan tangannya, mensupport dunia olahraga yang ada di Kotamobagu.

Terbukti, pada Jumat 11 Oktober 2024, bertempat di Galazka Koffie, Benny Rhamdani secara langsung memberikan bantuan perlengkapan tinju berupa sarung tinju, dan sejumlah alat pelindung gigi, kepada tiga sasana boxing camp, yang berasal dari Sampana, Tumubui, dan Mogolaing.

Benny Rhamdani pun berharap dengan bantuan yang diberikan bisa meningkatkan kompetensi para atlet tinju dan menorehkan prestasi ke depannya.

“Sarung tinju dan skin pelindung gigi ini kami harapkan bisa membantu teman-teman atlet tinju dalam pelatihan atau pun bertanding nanti,” tutur Benny.

Sementara itu, Manager Tiger Mogolaing Boxing Camp, Frian Eyato mengapresiasi perhatian dari Benny Rhamdani terhadap olahraga tinju di Kotamobagu.

“Perhatian ini akan kami jawab dengan latihan yang giat dan ke depannya akan berupaya menorehkan prestasi di berbagai kompetisi yang akan kami ikuti,” singkat Frian. (*)

Facebook Comments Box

Editor : Sandy Bawoel

Berita Terkait

Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi
Fokus Cegah Stunting di Setiap Desa, Pemkot Gelar Bimtek Kader Kesehatan
Peringatan Hari Guru Nasional ke-79 dan HUT Korpri ke-53 di Kotamobagu Berlangsung Khidmat
Pemerintah Kota Kotamobagu Sepakati Larangan Konvoi Pasca Hasil Pilkada
Buka Rakor TP-PKK Kotamobagu, Ini Yang Disampaikan Pj Wali Kota Abdullah Mokoginta
Bersama Dandim 1303 dan Kapolres, Pj Wali Kota Kotamobagu Pantau Suasana Pemungutan Suara
Pj Wali Kota Bersama Keluarga Salurkan Hak Pilih
Sekda Kotamobagu Ajak Pelaku Usaha Manfaatkan Kemudahan Perizinan Online
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 9 Desember 2024 - 19:06 WITA

Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi

Jumat, 29 November 2024 - 22:38 WITA

Fokus Cegah Stunting di Setiap Desa, Pemkot Gelar Bimtek Kader Kesehatan

Jumat, 29 November 2024 - 22:26 WITA

Peringatan Hari Guru Nasional ke-79 dan HUT Korpri ke-53 di Kotamobagu Berlangsung Khidmat

Kamis, 28 November 2024 - 22:50 WITA

Pemerintah Kota Kotamobagu Sepakati Larangan Konvoi Pasca Hasil Pilkada

Kamis, 28 November 2024 - 22:06 WITA

Buka Rakor TP-PKK Kotamobagu, Ini Yang Disampaikan Pj Wali Kota Abdullah Mokoginta

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Jaksa Kejari Kotamobagu Periksa Oknum Kadis di Bolmong

Sabtu, 21 Des 2024 - 04:43 WITA

BOLMONG

Diduga Beraroma Korupsi, Cabjari Dumoga Lidik Perkara Dana Desa

Selasa, 17 Des 2024 - 15:52 WITA

KOTAMOBAGU

Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi

Senin, 9 Des 2024 - 19:06 WITA