Wali Kota Kotamobagu Hadiri Pembukaan Konferwil XIII GP Ansor Sulawesi Utara

Kamis, 17 April 2025 - 18:46 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BMRTIMES.COM, KOTAMOBAGU- Wali Kota Kotamobagu, Weny Gaib, menghadiri pembukaan Konferensi Wilayah (Konferwil) XIII Gerakan Pemuda (GP) Ansor Sulawesi Utara yang digelar di Ballroom Hotel Sutanraja, Kota Kotamobagu.

Dalam kapasitasnya sebagai Ketua Panitia Konferwil, Weny Gaib menyampaikan sambutan sekaligus ucapan selamat datang kepada seluruh peserta dari berbagai kabupaten dan kota se-Sulawesi Utara. Ia mengapresiasi kepercayaan yang diberikan kepada Kota Kotamobagu sebagai tuan rumah perhelatan penting ini.

“Pelaksanaan Konferwil kali ini menjadi istimewa karena biasanya digelar di Manado. Kehadiran rekan-rekan Ansor dari seluruh wilayah menjadi bukti bahwa Kotamobagu mampu menjamin ketertiban dan keamanan kegiatan besar seperti ini,” ungkap Weny.

Ia juga mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Kotamobagu atas dukungan dan rasa aman yang diberikan selama penyelenggaraan acara. “Semoga Konferwil ini melahirkan pemimpin yang amanah, menjaga nilai keislaman, dan setia pada NKRI,” pungkasnya.

Pembukaan Konferwil turut dihadiri oleh sejumlah pejabat dan tokoh penting, di antaranya perwakilan Gubernur Sulawesi Utara, unsur Forkopimda, pimpinan pusat dan wilayah GP Ansor, serta pejabat dari berbagai instansi vertikal dan pemerintah daerah.*

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Respons Arahan Mendagri, Wawali Rendy Mangkat Tegaskan Pemkot Siap Perkuat Pengamanan Nataru
Siap Wujudkan Penegakan Hukum Profesional, Satpol PP Kotamobagu Ikut Sosialisasi KUHP Baru Bersama APH
Komitment Jaga Ketertiban di Kotamobagu, WG – RVM Hadiri Pemusnahan Babuk Miras Ilegal
Dorong Kolaborasi Lima Unsur Penggerak Inovasi, IGA Kotamobagu 2025 Resmi
Pemkot Kotamobagu Matangkan Sistem Informasi Demografi
Wali Kota Weny Gaib dan Kajari Saptono Teken Kerja Sama Penerapan Pidana Kerja Sosial di Kotamobagu
SMPN 1 Kotamobagu Tampilkan Budaya dan Bahasa Inggris, Kadisdik: Ini Pembinaan Karakter Siswa
Pengurus Koperasi Merah Putih di Kotamobagu Ikuti Pelatihan Penguatan SDM
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 17 Desember 2025 - 15:01 WITA

Respons Arahan Mendagri, Wawali Rendy Mangkat Tegaskan Pemkot Siap Perkuat Pengamanan Nataru

Selasa, 16 Desember 2025 - 17:31 WITA

Siap Wujudkan Penegakan Hukum Profesional, Satpol PP Kotamobagu Ikut Sosialisasi KUHP Baru Bersama APH

Senin, 15 Desember 2025 - 17:16 WITA

Komitment Jaga Ketertiban di Kotamobagu, WG – RVM Hadiri Pemusnahan Babuk Miras Ilegal

Sabtu, 13 Desember 2025 - 17:10 WITA

Dorong Kolaborasi Lima Unsur Penggerak Inovasi, IGA Kotamobagu 2025 Resmi

Kamis, 11 Desember 2025 - 16:58 WITA

Wali Kota Weny Gaib dan Kajari Saptono Teken Kerja Sama Penerapan Pidana Kerja Sosial di Kotamobagu

Berita Terbaru

BOLMONG

Respons Cepat JRBM Bantu Tangani Luapan Sungai di Desa Bakan

Rabu, 24 Des 2025 - 16:30 WITA